Skip to main content

Perintah Dasar Untuk Menginstal via Terminal Ubuntu

Bismillahirrohmanirrohim...

Bila anda menginginkan untuk menginstal aplikasi atau software via terminal Ubuntu, maka ikuti langkah berikut :

- Buka terminal
- Ketikkan :
  • sudo apt-get install namasoftwareyangakandiinstall
Contoh :
  • sudo apt-get install gimp
Lalu tekan Enter dan masukkan password. Setelah itu akan muncul kalimat berikut  

After this operation, *.*** kB of additional disk space will be used.
Do you want to continue [Y/n]?


Tekan saja Y untuk melanjutkan instalasi. Lalu tunggu higga proses selesai...

Bila anda ingin menginstal dua aplikasi atau software sekaligus, atau bahkan lebih, maka ketikkan :
  • sudo apt-get install namasoftwareyangakandiinstall
    namasoftwareyangakandiinstall namasoftwareyangakandiinstall
Contoh :
  •  sudo apt-get install gimp inkscape audacious
Maka secara otomatis aplikasi GIMP, Inkscape dan Audacious akan terpasang secara berurutan...

Dan bila nam software yang anda install terdiri dari dua kata atau lebih yang dipisah oleh spasi, maka ganti saja spasi tersebut dengan tanda " - ".

Contoh :
  •  sudo apt-get install ubuntu-tweak
Demikian, semoga bermanfaat, walhamdulillah...
 

Comments

Popular posts from this blog

Maksud Arti Kata Kersane

  Bismillah Maksud arti kata "kersane" adalah agar, biar. Kersane adalah bahasa Kromo Inggil alias bahasa Jawa halus. Contoh : Njenengan kedah maos sholawat ingkang katah, kersane berkah sedayane. Artinya : Anda sebaiknya baca sholawat yang banyak, biar/agar berkah segalanya. Namun tak sedikit pula yang menggunakan kalimat "kersane" ini untuk arti : biarkan saja!

Maksud Arti Kata Sanjang

 Sanjang adalah bahasa kromo inggil atau jawa halus yang berarti : bilang, memberi tahu. Contoh : Kulo sampun sanjang ten kakak menawi bade tindak Suroboyo. Artinya : Saya sudah bilang / memberi tahu ke kakak kalau akan pergi ke Surabaya.